Collection - Arsip Tragedi Kemanusiaan Bom Bali 1 Tahun 2002-2021

Daftar Korban dan Kesaksian Tragedi Bom Bali, Daftar namanama korban, Daftar kerugian Materil, K... Foto kondisi bangunan yang hancur di depan sari club No reg. perk. : PDM-216/DENPA/08/2003, perihal surat  tuntutan pidana dalam perkara tindak pidana... Putusan Pengadilan Negeri Denpasar Perkara Pidana Nomor :  322/PID.B/2003/PN.DPS tanggal 16 Oktob... Evakuasi Korban

Identity area

Reference code

Title

Arsip Tragedi Kemanusiaan Bom Bali 1 Tahun 2002-2021

Date(s)

  • 2002-2021 (Creation)

Level of description

Collection

Extent and medium

381 berkas berbentuk arsip tekstual

Context area

Archival history

Immediate source of acquisition or transfer

Content and structure area

Scope and content

Arsip Tragedi Kemanusiaan Bom Bali I Tahun 2002 merupakan rekaman peristiwa tragedi kemanusiaan yang dikenal dengan sebutan Tragedi Bom Bali I, lokasi ledakan berpusat di Paddys Café dan Sari Club, Legian Kuta Bali. Dari kejadian tersebut terdapat arsip yang menyebutkan nama-nama korban meninggal sejumlah 202 dan korban luka-luka sejumlah 324 orang serta terdapat juga arsip bangunan yang porak poranda akibat ledakan bom tersebut.
Dampak ledakan yang cukup keras mempengaruhi hampir seluruh aspek kehidupan Bangsa, termasuk industri Pariwisata Nasional terpuruk, selain itu berdampak pada aspek politik, ekonomi dan sosial budaya, Pertahanan Keamanan serta Kesejahteraan Masyarakat, khususnya di bidang hukum karena saat itu Indonesia belum mempunyai peraturan perundang-undangan khusus yang mengatur tentang terorisme.
Kejadian ini merupakan sejarah kelam tragedi kemanusiaan bagi Bangsa Indonesia bahkan seluruh Dunia, bahkan 164 korban tewas merupakan warga negara asing. Dari peristiwa tersebut menunjukan bahwa seluruh Dunia menolak dan mengutuk segala bentuk ideologi kekerasan, radikalisme dan tindakan teror yang tidak berperikemanusiaan dengan mengatasnamakan agama.
Dengan terdaftarnya arsip Tragedi Kemanusiaan Bom Bali 1 diharapkan akan dapat menjadi bukti sejarah tragedi kemanusiaan di Indonesia yaitu terorisme sekaligus menggaungkan perdamaian ke seluruh dunia sehingga dapat saling menghargai satu sama lain serta mengutuk keras ideologi yang mengajarkan kekerasan.

Appraisal, destruction and scheduling

Accruals

System of arrangement

Conditions of access and use area

Conditions governing access

Conditions governing reproduction

Language of material

Script of material

Language and script notes

Physical characteristics and technical requirements

Finding aids

Allied materials area

Existence and location of originals

Existence and location of copies

Related units of description

Related descriptions

Notes area

Alternative identifier(s)

Access points

Subject access points

Place access points

Name access points

Genre access points

Description control area

Description identifier

Institution identifier

Rules and/or conventions used

Status

Level of detail

Dates of creation revision deletion

Language(s)

Script(s)

Sources

Accession area

Related subjects

Related people and organizations

Related genres

Related places