Identity area
Reference code
ID 15032 MKB 2023
Title
Arsip Yogyakarta sebagai Ibu Kota Republik Indonesia 1946-1949
Date(s)
- 1946-1949 (Creation)
Level of description
Collection
Extent and medium
a. Tekstual
• Jumlah arsip tekstual khasanah DPAD DIY 179 nomor berkas;
• Jumlah arsip tekstual khasanah Kraton Yogyakarta 128 nomor berkas, dan
• Jumlah arsip tekstual khasanah Puro Pakualaman 31 nomor berkas.
b. Foto
Jumlah arsip foto khasanah DPAD DIY 317 nomor
c. Audiovisual
Jumlah arsip audiovisual khasanah DPAD DIY 9 nomor